snack box jakarta barat
26 Agustus 2024Snackbox adalah kemasan atau wadah berisi berbagai jenis camilan atau makanan kecil yang dirancang untuk dinikmati sebagai camilan di antara waktu makan utama. Biasanya snack box berisi beragam jenis makanan seperti keripik, kacang, cokelat, biskuit, buah kering, dan mungkin juga beberapa jenis makanan sehat seperti yoghurt atau salad.
Menerima order snack box untuk segala keperluan acara anda. Anda bisa memesan beragam snack box yang ada dimenu utama kami, Menjadi pilihan yang baik untuk mengatur pola makan sehat dan mendukung gaya hidup yang lebih seimbang secara nutrisi.
Apa Itu Snackbox?
Snack box merupakan sebuah kemasan berbahan dasar kertas duplex. Kemasan ini memiliki desain persegi panjang dengan perbedaan lapisan. Lapisan dalam memiliki tekstur yang kasar dan berwarna abu-abu sedangkan lapisan luar memiliki tekstur yang lebih licin dan berwarna putih. Warna dasar pada lapisan luar memudahkan Anda ketika proses kustomisasi dilakukan.
Bentuknya yang persegi panjang mampu membuat kemasan ini menampung cukup banyak isian produk makanan di dalamnya. Selain itu, adanya bagian penutup membuat produk makanan jauh lebih terlindungi dari paparan debu dan polusi sehingga kualitas makanan tetap terjaga keutuhannya.
Bahan dasar kertas duplex sebagai bahan dasar snack box terkenal dengan kualitasnya. Kertas ini mampu bertahan dari panas, dingin, cairan hingga minyak dari makanan. Biasanya, untuk menambah ketahanan kemasan, para pemilik bisnis makanan akan meletakan kertas tambahan berupa kertas minyak sebelum meletakan produk makanan di dalam kemasan.
Menu Pilihan Snack Box Jakarta Barat
No | Menu | Harga |
1 | Snack Box Hemat | Rp 15.000 |
2 | Snack Box Lengkap | Rp 20.000 |
3 | Snack Box Manis | Rp 15.000 |
4 | Snack Box Special | Rp 10.500 |
5 | Snack Box Istimewah | Rp 18.500 |
Snack Box Hemat
Rp 15.000
Snack Box Hemat cocok untuk alokasi budget yang hemat. Isi paket terdiri dari 1 air mineral gelas, 1 chiffon cheese, dan 1 bolen keju/ coklat by Jakarta Cheese Factory.
Yuk Pesan Snack Box di Resto Bebek Dower
Beragam Pilihan Paket Snack Box Lengkap!!!
Murah, Lezat, Bersertifikat Halal
Snack Box Lengkap
Rp 20.000
Paket Snack Box Lengkap rasa manis, dan gurih. Lengkap terdiri dari air mineral, Chiffon cheese, brownies panggang dan juga tahu bakso.
Yuk Pesan Snack Box di Resto Bebek Dower
Beragam Pilihan Paket Snack Box Lengkap!!!
Murah, Lezat, Bersertifikat Halal
Snack Box Manis
Rp 15.000
Snack Box Hemat cocok untuk alokasi budget yang hemat. Isi paket terdiri dari 1 air mineral gelas, 1 chiffon cheese, dan 1 brownies by Jakarta Cheese Factory.
Yuk Pesan Snack Box di Resto Bebek Dower
Beragam Pilihan Paket Snack Box Lengkap!!!
Murah, Lezat, Bersertifikat Halal
Snack Box Special
Rp 10.500
Snackbox Special ini adalah salah satu varian Snackbox By Bebek Dower Resto, yang terdiri dari:
1 Buah Lemper ayam, 1 Buah Sosis Solo, dan 1 Gelas air Mineral.
Cocok sekali untuk acara Ghatering, Meeting, Syukuran, Sunatan, dan Kegiatan amal di bulan ramadhan dengan Berbagi takjil. Kami bisa melakukan pemesan H-1.
Yuk Pesan Snack Box di Resto Bebek Dower
Beragam Pilihan Paket Snack Box Lengkap!!!
Murah, Lezat, Bersertifikat Halal
Snack Box Istimewah
Rp 18.500
Snackbox Istimewah adalah Salah satu varisan dari Snackbox by Bebek Dower Resto, yang terdiri dari:
1 buah lemper, 1 Buah Sosis Solo, 1 buah kue kering jajan pasar dan juga 1 Buah Air mineral gelas.
Kami bisa melakukan pemesanan H-1.
Yuk Pesan Snack Box di Resto Bebek Dower
Beragam Pilihan Paket Snack Box Lengkap!!!
Murah, Lezat, Bersertifikat Halal
Sejarah Snack Box
Tahukah Anda asal mula snack? Snack atau yang biasa kita sebut sebagai camilan pada saat ini pada awalnya merupakan hasil dari olahan bahan yang tersisa setelah pengolahan untuk makanan utama. Bahan-bahan tersebut di antaranya adalah sayur, telur, daging, bahkan buah-buahan. Bahan-bahan sisa tersebut kemudian diolah menjadi apa yang kita kenal sebagai suatu camilan.
Camilan menjadi cepat popular karena karakteristiknya yang mudah dibawa, praktis, dan memuaskan. Kepopuleran camilan terus bertambah seiring dengan berkembangnya bisnis. Hal tersebut kemudian mengubah camilan suatu produk bisnis. Dengan masuknya camilan menjadi produk bisnis, maka diversifikasi mulai terjadi. Perkembangan tipe dan jenis produk camilan menjadi daya tarik konsumen untuk membeli camilan.
Walaupun sudah menjadi produk bisnis, sifat dan karakteristik dari camilan itu sendiri tidak berubah. Camilan masih tetap menjadi makanan yang dikonsumsi di sela-sela jam makan utama. Seperti contohnya, di beberapa negara Eropa, terdapat kebiasaan minum teh di sore hari ditemani dengan sedikit camilan sebagai proses relaksasi setelah bekerja. Walaupun masyarakat Indonesia tidak memiliki tradisi seperti itu, namun kebiasaan memakan camilan setelah jam makan siang masih berlaku.
Cara Order Snack Box Jakarta Barat
Cara order sangat mudah. Anda cukup klik tombol Whatsapp untuk dapat langsung tersambung dengan contact support kami. Anda dapat meminta beberapa hal berikut :
- Penawaran harga (quotation) untuk item yang akan diorder (dengan minimum quantity adalah 20 pax)
- Menanyakan akan dikirim dari outlet/ point mana
- Jika alamat pengiriman masih dalam radius 5 km dari lokasi outlet, kami kami berlakukan free ongkir.
- Untuk Tahap awal, berlaku DP 50%, dan 50% sisanya saat paket produk telah kami serahkan.
- Apabila order pertama dan kedua cukup lancar, maka untuk pengorderan berikutnya cukup menggunakan PO dan termin pembayaran selama maksimal 14 hari.
Baca juga
nasi tumpeng gunung
nasi tumpeng kramat pela
nasi tumpeng gandaria utara
nasi tumpeng melawai
nasi tumpeng cipete utara
nasi tumpeng tanjung barat